DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Warga lanjut usia (Lansia) di Gampong Lampulo, Kecamatan Kuta Alam kini memiliki tempat belajar dan berkegiatan yang khusus dirancang untuk mereka. Sekolah Lansia yang diberi nama “Muda Sebaya” ini diresmikan secara langsung oleh Wakil Wali Kota Banda Aceh, Afdhal Khalilullah, pada Rabu (16/4/2025).
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Kepala Madrasah Aliyah Negeri (MAN) I Model Banda Aceh, Nursiah, S.Ag. M.Pd., mengharapkan dukungan Pemerintah Aceh dalam proses penimbunan lahan untuk mempercepat realisasi pembangunan gedung sekolah baru. Proyek strategis ini direncanakan menggunakan anggaran Surat Berharga Syariah Negara (SBSN) Kementerian Agama RI dan ditargetkan selesai pada 2026.
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Dukung program sekolah lansia, Forum Pemberdayaan Perempuan Indonesia (FPPI) Aceh, akan menggelar sekolah lansia disejumlah desa di Kota Banda Aceh dan kabupaten/kota lainnya. Ketua DPD FPPI Aceh, Asmahan, Ph.D, mengatakan akan bersinergi melanjutkan program sekolah lansia di seluruh Provinsi Aceh. Insya Allah dalam waktu dekat akan dilaksanakan di kawasan desa Lambhuk Banda Aceh.
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Ketua Bhayangkari Daerah Aceh, Ny. Rani Achmad Kartiko, meresmikan gedung baru untuk SD dan SMP Yayasan Kemala Bhayangkari Banda Aceh pada Sabtu, 21 Desember 2024. Peresmian ini menjadi momen penting dalam pengembangan fasilitas pendidikan di kawasan tersebut.
DIALEKSIS.COM | Calang - Dalam rangka meningkatkan kualitas hidup dan kesejahteraan lansia, Pemerintah Kabupaten Aceh Jaya bekerja sama dengan BKKBN Aceh menggelar Wisuda Perdana Sekolah Lansia Tahun 2024, Senin (9/12/2024).
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Pj Ketua Tim Penggerak Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga (PKK) Aceh, Safriati membuka kegiatan sekolah keluarga samara angkatan ke-5 untuk generasi muda Aceh, di Anjong Mon Mata Komplek Meuligoe Gubernur Aceh, Kamis (14/11/2024).
DIALEKSIS.COM | Jantho - Perpustakaan Sekolah Menengah Atas Negeri (SMAN) 2 Unggul Ali Hasjmy Aceh Besar berhasil meraih juara harapan 1 pada lomba Perpustakaan Sekolah Terbaik Tingkat Nasional Tahun 2024.
DIALEKSIS.COM | Langsa - Seorang akademisi dari Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Langsa, Dr. Muhammad Alkaf, menyarankan Partai Aceh untuk mendirikan sekolah kader. Usulan ini disampaikan dalam acara Bimbingan Teknis bagi anggota DPR Aceh dan DPRK se-Aceh utusan Partai Aceh di Hotel Harmoni Langsa, Sabtu, 13 Juli 2024.
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Pedagang oleh-oleh di Pasar Aceh, Kota Banda Aceh tengah gembira karena omset penjualannya mencapai Rp 10 hingga 14 juta per hari.
DIALEKSIS.COM | Lhoksukon - Sebanyak 30 pengelola perpustakaan sekolah tingkat SMA/sederajat di Kabupaten Aceh Utara mengikuti pelatihan penerapan aplikasi Inlislite versi 3.2 pada Rabu (26/6/2024) di Aula Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Aceh Utara.
DIALEKSIS.COM | Jantho - Siswa Madrasah Aliyah Negeri (MAN) 4 Aceh Besar ikuti Program Jaksa Masuk Sekolah yang diselenggarakan oleh Kejaksaan Tinggi (Kejati) Aceh di Aula MAN 4 Aceh Besar, Jumat (17/5/2024).
DIALEKSIS.COM | Aceh - Pj Wali Kota Banda Aceh Amiruddin melantik 12 Kepala Sekolah yang terdiri dari Kepala TK, SD dan SMP. Pelantikan dilakukan Rabu (3/1/2024) di Aula Lantai IV Gedung Mawardy Nurdin Balai Kota Banda Aceh.
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Psikolog Senior dari Psikodista Banda Aceh yang fokus pada pendidikan anak dan relasi orang tua, Siti Syapiah Bintang, mengatakan siswa yang memiliki perilaku nakal di lingkungan sekolah. Menurutnya, perilaku nakal ini dapat berhubungan dengan pola asuh yang diterima siswa di rumah dari orang tua mereka.
DIALEKSIS.COM | Aceh - Penjabat (Pj) Bupati Aceh Besar Muhammad Iswanto SSTP MM, yang diwakili Plt Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Aceh Besar Agus Junaidi S.Pd M.Pd meluncurkan Sekolah Lansia di Gampong Naga Umbang Kecamatan Lhoknga, Senin (15/5/2023).
DIALEKSIS.COM | Aceh - Di sela-sela mendampingi kunjungan kerja Pj. Gubernur Aceh, Achmad Marzuki ke SMKN 1 Kuala Baru Kabupaten Aceh Singkil, pada Senin (8/5/2023) kemarin, Plh. Kadisdik Aceh, Dr. Asbaruddin M.Eng, memberikan arahan kepada kepala sekolah dan para guru. Menurutnya, jika sekolah ingin maju dan berkembang, maka guru harus menjadi entrepreneur bagi peserta didik.
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Hari ini merupakan hari pertama bagi para siswa di tingkat Sekolah Dasar (SD) untuk memulai kembali aktivitas belajar mengajar setelah libur panjang Lebaran.
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Dalam suasana bulan Ramadhan 2023, PT. PLN (Persero) berkolaborasi dengan YBM PLN UID Aceh melaksanakan Program Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan ( TJSL) berbagi kebahagian Ramadan 1444 H dengan Tema Raih Keberkahan Ramadhan Dengan Berbagi Kebahagiaan di Sekolah Luar Biasa (SLB) Yayasan Bina Upaya Kesejahteraan Para Cacat (BUKESRA) di Gampong Doy Ulee Kareng Kota Banda Aceh Senin (17/4/2023).
DIALEKSIS.COM | Blangpidie - Kepala Bidang Guru dan Tenaga Kependidikan (GTK) Muksalmina, S.Pd., M.Si, meminta kepala sekolah agar melaporkan ke polisi apabila ada oknum-oknum yang mencoba memeras, atau mengatasnamakan orang suruhan Dinas Pendidikan Aceh untuk mengutip Dana Bantuan Operasional Sekolah (BOS).
Hal itu disampaikan Muksalmina saat menutup Sosialisasi Tertib Pengelolaan Dana BOS Tahun 2023 di Aula Cabang Dinas Kabupaten Aceh Barat Daya (Abdya). Selasa, 28 Februari 2023.
DIALEKSIS.COM | Aceh Utara - Kepala sekolah di kabupaten Aceh Utara dilatih untuk memahami tentang tugas pokok. Pelatihan yang diikuti sebanyak 160 kepala sekolah dari jenjang Sekolah Dasar (SD) dan Sekolah Menengah Pertama (SMP) itu dilaksanakan melalui zoom selama empat hari penuh sejak tanggal 24-27 Januari 2023.
DIALEKSIS.COM | Aceh - Ketua Kamar Dagang Industri (Kadin) Aceh Muhammad Iqbal Piyeung mengajak Pemerintah Aceh untuk segera membentuk Tim Koordinasi Daerah Vokasi (TKDV) guna mengimplmentasikan Peraturan Presiden (Perpres) Nomor 68 Tahun 2022 tentang Revitalisasi Pendidikan Vokasi dan Pelatihan Vokasi.